Evaluasi CPL Program Studi S2 Teknik Elektro dilakukan untuk menilai tingkat ketercapaian kompetensi lulusan sesuai dengan profil dan standar yang telah ditetapkan. Data hasil evaluasi ini menjadi acuan dalam perbaikan kurikulum, metode pembelajaran, serta strategi pengembangan kompetensi mahasiswa agar selaras dengan kebutuhan industri, perkembangan teknologi, dan tuntutan dunia kerja.